-

Tulisan ringan tentang   :

Daftar Skuad Pemain Chelsea 2014-2015

Posted on 09.34.00
Translate : x

Chelsea merupakan salah satu klub sepakbola terpopuler saat ini. Chelsea menjadi klub yang disegani, baik di negara Inggris maupun di benua Eropa secara kontinental. Meski tidak memiliki sejarah panjang di dunia sepakbola, namun tim ini mulai diperhitungkan sejak tahun 2004 saat dibeli oleh pengusaha kaya asal Rusia, Roman Abramovich. Sejak itu, The Blues menjelma menjadi salah satu kekuatan baru di Eropa. Chelsea sukses meraih 3 gelar Liga Inggris, 1 Liga Champions, serta beberapa trofi domestik lain sejak tahun 2004 hingga sekarang. Di Liga Inggris, The Blues juga menjadi salah satu klub anggota Big Four yang konsisten menempati posisi 4 besar klasemen, bersama dengan Arsenal, Manchester United dan Liverpool, sebelum munculnya Manchester City.

Di musim ini, Chelsea kembali bertekad untuk meraih banyak gelar setelah gagal meraih trofi di musim sebelumnya. Pelatih Jose Mourinho juga sukses melakukan perombakan di bursa transfer, salah satunya dengan menjual David Luiz dan Romelu Lukaku dengan harga mahal, serta membeli duo Spanyol, Cesc Fabregas dan Diego Costa untuk menambah amunisi. Mereka juga melepas beberapa pemain senior yang sudah uzur, seperti Samuel Eto'o, Ashley Cole dan bahkan legenda klub Frank Lampard. Chelsea juga melepas penyerang Fernando Torres ke AC Milan dengan status pinjaman. Sebagai gantinya, mereka mendatangkan kembali eks penyerangnya, Didier Drogba. Mereka juga banyak menginvestasikan pemain mudanya dengan meminjamkannya di klub lain, seperti Lucas Piazon, Oriol Romeu, Marco van Ginkel, Thorgan Hazard dan lain-lain.

Klub ini juga memiliki dua kiper kelas dunia, yaitu Thibaut Courtois dan Pietr Cech. Courtois tampaknya lebih dipercaya mengisi posisi utama dibanding Cech. Dengan skuad yang komplit dan adanya pemain bintang seperti Hazard, Fabregas, Ivanovic, Diego Costa, Matic atau Willian, Chelsea menjadi pesaing utama dalam perebutan gelar Liga Inggris dan juga Liga Champions. Berikut akan kami tampilkan skuad terbaru tim ini.

Daftar Skuad Pemain Chelsea 2014-2015



Kiper 

1 - Pietr Cech (Republik Ceska)
13 - Thibaut Courtois (Belgia)
23 - Mark Schwarzer (Australia)

Defender

2 - Branislav Ivanovic (Serbia)
3 - Filipe Luis (Brasil)
5 - Kurt Zouma (Prancis)
6 - Nathan Ake (Belanda)
24 - Gary Cahill (Inggris)
26 - John Terry (Inggris)
28 - Cesar Azpilicueta (Spanyol)
31 - Andreas Christensen (Denmark)

Midfielder

4 - Cesc Fabregas (Spanyol)
7 - Ramires (Brasil)
8 - Oscar (Brasil)
10 - Eden Hazard (Belgia)
12 - John Obi Mikel (Nigeria)
17 - Mohamed Salah (Mesir)
21 - Nemanja Matic (Serbia)
22 - Willian (Brasil)
35 - Dominic Solanke (Inggris)
47 - Lewis Baker (Inggris)

Forward

11 - Didier Drogba (Pantai Gading)
14 - Andre Schurrle (Jerman)
18 - Loic Remy (Prancis)
19 - Diego Costa (Spanyol)


Prediksi Formasi
Pelatih : Jose Mourinho (Portugal)


Thibaut Courtois

Branislav Ivanovic - John Terry - Gary Cahill - Cesar Azpilicueta

Nemanja Matic - Cesc Fabregas

Willian - Oscar - Eden Hazard

Diego Costa


Pemain yang Dijual
  • David Luiz (ke PSG - 50M)
  • Romelu Lukaku (Everton - 31M)
  • Frank Lampard (New York City - gratis)
  • Samuel Eto'o (Everton - gratis)
  • Ashley Cole (AS Roma - gratis)
  • Demba Ba (Besiktas - 5M)
  • Fernando Torres (AC Milan - pinjam)
  • Patrick van Aanholt (Sunderland - 3M)
  • Thorgan Hazard (M'Gladbach - pinjam)
  • Lucas Piazon (Frankfurt - pinjam)
  • Henrique Hilario (pensiun)
  • Marko Marin (Fiorentina - pinjam)
  • Ryan Bertrand (Southampton - pinjam)
  • Mario Pasalic (Elche - pinjam)
  • Victor Moses (Stoke City - pinjam)
  • Marco van Ginkel (AC Milan - pinjam)
  • Tomas Kalas (Vitesse - pinjam)
  • Josh McEachran (Koln - pinjam)
  • Oriol Romeu (Stuttgart - pinjam)
  • Gael Kakuta (Rayo - pinjam)

Itulah info mengenai daftar pemain Chelsea musim 2014-2015 update terbaru. Dengan skuad yang matang serta memiliki pemain starter dan pelapis yang merata, The Blues menjadi salah satu pesaing kuat dalam perburuan trofi Liga Inggris dan Liga Champions. Kita tunggu saja sejauh mana mereka akan melaju di musim ini.


(CepatLambat)

Chelsea merupakan salah satu klub sepakbola terpopuler saat ini. Chelsea menjadi klub yang disegani, baik di negara Inggris maupun di benua Eropa secara kontinental. Meski tidak memiliki sejarah panjang di dunia sepakbola, namun tim ini mulai diperhitungkan sejak tahun 2004 saat dibeli oleh pengusaha kaya asal Rusia, Roman Abramovich. Sejak itu, The Blues menjelma menjadi salah satu kekuatan baru di Eropa. Chelsea sukses meraih 3 gelar Liga Inggris, 1 Liga Champions, serta beberapa trofi domestik lain sejak tahun 2004 hingga sekarang. Di Liga Inggris, The Blues juga menjadi salah satu klub anggota Big Four yang konsisten menempati posisi 4 besar klasemen, bersama dengan Arsenal, Manchester United dan Liverpool, sebelum munculnya Manchester City.

Di musim ini, Chelsea kembali bertekad untuk meraih banyak gelar setelah gagal meraih trofi di musim sebelumnya. Pelatih Jose Mourinho juga sukses melakukan perombakan di bursa transfer, salah satunya dengan menjual David Luiz dan Romelu Lukaku dengan harga mahal, serta membeli duo Spanyol, Cesc Fabregas dan Diego Costa untuk menambah amunisi. Mereka juga melepas beberapa pemain senior yang sudah uzur, seperti Samuel Eto'o, Ashley Cole dan bahkan legenda klub Frank Lampard. Chelsea juga melepas penyerang Fernando Torres ke AC Milan dengan status pinjaman. Sebagai gantinya, mereka mendatangkan kembali eks penyerangnya, Didier Drogba. Mereka juga banyak menginvestasikan pemain mudanya dengan meminjamkannya di klub lain, seperti Lucas Piazon, Oriol Romeu, Marco van Ginkel, Thorgan Hazard dan lain-lain.

Klub ini juga memiliki dua kiper kelas dunia, yaitu Thibaut Courtois dan Pietr Cech. Courtois tampaknya lebih dipercaya mengisi posisi utama dibanding Cech. Dengan skuad yang komplit dan adanya pemain bintang seperti Hazard, Fabregas, Ivanovic, Diego Costa, Matic atau Willian, Chelsea menjadi pesaing utama dalam perebutan gelar Liga Inggris dan juga Liga Champions. Berikut akan kami tampilkan skuad terbaru tim ini.

Daftar Skuad Pemain Chelsea 2014-2015



Kiper 

1 - Pietr Cech (Republik Ceska)
13 - Thibaut Courtois (Belgia)
23 - Mark Schwarzer (Australia)

Defender

2 - Branislav Ivanovic (Serbia)
3 - Filipe Luis (Brasil)
5 - Kurt Zouma (Prancis)
6 - Nathan Ake (Belanda)
24 - Gary Cahill (Inggris)
26 - John Terry (Inggris)
28 - Cesar Azpilicueta (Spanyol)
31 - Andreas Christensen (Denmark)

Midfielder

4 - Cesc Fabregas (Spanyol)
7 - Ramires (Brasil)
8 - Oscar (Brasil)
10 - Eden Hazard (Belgia)
12 - John Obi Mikel (Nigeria)
17 - Mohamed Salah (Mesir)
21 - Nemanja Matic (Serbia)
22 - Willian (Brasil)
35 - Dominic Solanke (Inggris)
47 - Lewis Baker (Inggris)

Forward

11 - Didier Drogba (Pantai Gading)
14 - Andre Schurrle (Jerman)
18 - Loic Remy (Prancis)
19 - Diego Costa (Spanyol)


Prediksi Formasi
Pelatih : Jose Mourinho (Portugal)


Thibaut Courtois

Branislav Ivanovic - John Terry - Gary Cahill - Cesar Azpilicueta

Nemanja Matic - Cesc Fabregas

Willian - Oscar - Eden Hazard

Diego Costa


Pemain yang Dijual
  • David Luiz (ke PSG - 50M)
  • Romelu Lukaku (Everton - 31M)
  • Frank Lampard (New York City - gratis)
  • Samuel Eto'o (Everton - gratis)
  • Ashley Cole (AS Roma - gratis)
  • Demba Ba (Besiktas - 5M)
  • Fernando Torres (AC Milan - pinjam)
  • Patrick van Aanholt (Sunderland - 3M)
  • Thorgan Hazard (M'Gladbach - pinjam)
  • Lucas Piazon (Frankfurt - pinjam)
  • Henrique Hilario (pensiun)
  • Marko Marin (Fiorentina - pinjam)
  • Ryan Bertrand (Southampton - pinjam)
  • Mario Pasalic (Elche - pinjam)
  • Victor Moses (Stoke City - pinjam)
  • Marco van Ginkel (AC Milan - pinjam)
  • Tomas Kalas (Vitesse - pinjam)
  • Josh McEachran (Koln - pinjam)
  • Oriol Romeu (Stuttgart - pinjam)
  • Gael Kakuta (Rayo - pinjam)

Itulah info mengenai daftar pemain Chelsea musim 2014-2015 update terbaru. Dengan skuad yang matang serta memiliki pemain starter dan pelapis yang merata, The Blues menjadi salah satu pesaing kuat dalam perburuan trofi Liga Inggris dan Liga Champions. Kita tunggu saja sejauh mana mereka akan melaju di musim ini.


(CepatLambat)

Tips and reviews of

Photos of Daftar Skuad Pemain Chelsea 2014-2015

How to do in Daftar Skuad Pemain Chelsea 2014-2015

The best place to Daftar Skuad Pemain Chelsea 2014-2015

Posted by: Roxuai roxuai Updated at : 09.34.00
Semoga tulisan ringan ini bermanfaat ya, mohon maaf jika ada kekurangan. Maklum masih belajar menulis hehehe. Kalau ada yang perlu ditambahin bisa kamu informasikan melalui komentar dibawah yaa... Oh ya kamu bisa membagikan artikel ini melalui tombol share dibawah juga ok, dan sekali jangan lupa untuk berkomentar yaaa :) Terima kasih sudah mengunjungi blog aku ^^ ~ Kiku
You may like :

Tidak ada komentar :
Posting Komentar

Silahkan berkomentar dengan bijak dan sopan , komentar dengan Link Aktif, SARA, Promosi akan masukan ke SPAM , Yang ingin berbagi informasi seputar KPOP boleh banget. Yuk saling berbagi informasi.